Penyuluhan Hukum Sebagai Wahana Untuk Menggugah Kesadaran Hukum
Tali Asih kepada Veteran Pejuang 45
Uji Siap Tempur Tingkat Kompi Yonkav 6/Naga Karimata
Rayakan Syukuran HUT Ke 73 RI dan HUT Ke 64 Yonkav 6/NK
Personel Yonkav 6/NK Juara 3 Materi Match 4 Senapan Serangan Berugu
Danyonkav 6/NK Sosialisasi Wawasan Kebangsaan di Al-Fityan School
Acara Tradisi Pembukaan Orientasi Perwira, Bintara dan Tamtama
Yonkav 6/NK Hanmars Minggu Militer
Warga Desa Suka Makmur Joyred bersama Tank AMX 13 Canon Usai Gelar Latihan Menembak
Yonkav 6/NK Gelar Latihan Menembak Senjata Kendaraan Tempur
Pindah Satuan Sebagai Upaya Pembinaan Karir Prajurit
Latihan Teknis dan Taktis Tingkat Peleton
Yonkav 6/NK Salurkan Zakat
Yonkav 6/NK Gelar acara Halal Bi Halal dan Pembagian Bingkisan Lebaran
Yonkav 6/NK Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an
Berita & Kegiatan
12 Jul 2018
Warga Desa Suka Makmur Joyred bersama Tank AMX 13 Canon Usai Gelar Latihan Menembak
Pada hari Kamis, 12 Juli 2018, Warga Desa Suka Makmur Kec. Kutalimbaru Kab. Deli Serdang berbondong - bondong dan berfoto dengan Prajurit Yonkav 6/NK dan Tank AMX 13 Canon, bertempat di daerah latihan Desa Suka Makmur Kec. Kutalimbaru Kab. Deli Serdang.
Pada hari Kamis, 12 Juli 2018, Warga Desa Suka Makmur Kec. Kutalimbaru Kab. Deli Serdang berbondong - bondong dan berfoto dengan Prajurit Yonkav 6/NK dan Tank AMX 13 Canon, bertempat di daerah latihan Desa Suka Makmur Kec. Kutalimbaru Kab. Deli Serdang.
Program Kerja Yonkav 6/NK TA 2018 bidang latihan khususnya tentang Latihan Menembak Senjata Ranpur yang bertempat di Desa Suka Makmur Kec. Kutalimbaru Kab. Deli Serdang, tidak hanya itu selesai melaksanakan latihan ini Yonkav 6/NK membuka program Open To Public, Batalyon ini mengizinkan masyarakat untuk Joyride dengan Ranpur (kendaraan tempur) Tank AMX 13 Canon 75 mm mengelilingi Desa Suka Makmur, masyarakat sekitar sangat antusias dan merasa bangga dapat merasakan kedekatan bersama TNI.
Kegiatan ini dilakukan karena TNI sendiri adalah milik Rakyat. Salah satu wujud pertanggungjawaban TNI kepada Rakyat salah satunya melalui program ini, memperkenalkan salah satu Alutsista TNI AD khususnya Yonkav 6/NK, tidak hanya itu Yonkav 6/NK juga memperkenalkan kepada anak-anak generasi masa depan bahwa cinta tanah air harus ditumbuhkan mulai sejak usia dini dan dari segala profesi, termasuk pelajar apalagi TNI yang berkewajiban menjaga keutuhan NKRI.
Hubungi Kami
Batalyon Kaveleri 6/Naga Karimata Kodam I/Bukit Barisan Jl. Bunga Raya Kel. Asam Kumbang, Kec.Medan Selayang - Sumatera Utara Telp/Fax. (061) 8217570 E-mail. info@yonkav6serbu.mil.id